Detail Cantuman
Advanced SearchText
MANAJEMEN PELAYARAN NIAGA DAN PELABUHAN
Manajemen Pelayaran Niaga dan Pelabuhan adalah sebuah buku yang disusun dengan tujuan untuk memberikan gambaran mengenai fungsi, pengelolaan serta peranan Pelayaran Niaga dan Pelabuhan dalam kegiatan sektor ekonomi, yang merupakan Sistem Transportasi Laut, yang penting artinya untuk pembangunan ekonomi dewasa ini. Indonesia merupakan negara maritim dengan beribu-ribu pulau sebagai jembatan untuk menghubungkan satu daerah dengan daerah lain. Untuk menghubungkan daerah tersebut maka digunakan angkutan laut yang memegang peranan penting selaku sarana perhubungan yang mengangkut barang-barang dan penumpang hampir mencapai 70%. Buku ini mengulas secara terperinci mengenai pelayaran niaga baik organisasi perusahaan pelayaran, pengoperasian pelayaran niaga, pelayanan kapal dan tarif bongkar muat. Selain itu juga mengulas tentang pelabuhan secara luas.
Ketersediaan
P016930209 | K 387.5 ABB m C.1 | Kalk Sirkulasi | Tersedia |
P016930210 | K 387.5 ABB m C.2 | Kalk Sirkulasi | Tersedia |
P016930211 | K 387.5 ABB m C.3 | Kalk Sirkulasi | Tersedia |
P016930212 | K 387.5 ABB m C.4 | Kalk Sirkulasi | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
K 387.5 ABB m
|
Penerbit | DUNIA PUSTAKA JAYA : Jakarta., 2020 |
Deskripsi Fisik |
viii; 255 hlm; p 15,5x20,5 cm; tabel
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-419-133-7
|
Klasifikasi |
387.5
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain