Image of Buku Ajar Diklat GMDSS Radio Operator Tingkat G.O.C

Text

Buku Ajar Diklat GMDSS Radio Operator Tingkat G.O.C



Sesuai dengan ketentuan pada Konvensi Internasional Standards of
Training, Certification and Watchkeeping for Seafarers 1978 (STCW
1978) amandemen 2010, sertifikat untuk operator radio di kapal bukan
lagi sebagai Certifikate of Proficiency (COP), tetapi sebagai Certificate of
Competency (COC). Maksud dari perubahan ini adalah agar operator radio
di kapal melakukan dinas jaga radio secara mandiri (dedicated radio
duty), tidak seperti sebelumnya yang dapat dirangkap oleh perwira dek
yang sedang melkaksanakan dinas jaga navigasi. Dengan perubahan
sertifikasi ini, dan mengingat perkembangan teknologi dan kebijakan
organisasi internasional IMO, materi ajar untuk calon operator radio di
kapal juga makin bertambah dan banyak perubahan.
Buku ini di susun untuk memenuhi kebutuhan buku ajar Diklat
GMDSS Radio Operator, khususnya di Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP)
Semarang, oleh karena sampai saat ini belum ada buku ajar berbahasa
Indonesia. Selain itu, buku ajar yang ada sudah sangat ketinggalan karena
perkembangan peraturan dan teknologi maritim yang sangat pesat pada
dasawarsa terkahir ini.
Penyusunan buku ini mengacu pada tuntutan kompetensi yang
disyaratkan STCW 1978 amandemen 2010 STCW Code Section A-IV/2,
dengan menggunakan referensi IMO Model Course 1.25, yaitu IMO Model
Course untuk Operator Radio GMDSS setingkat General Operator
Certificate (GOC) sebagaimana disyaratkan pada ITU Radio Regulation


Ketersediaan

P016930420N 621.382 HAD b C.1Ruang Sirkulasi Perpustakaan PIP SemarangTersedia
P016930421N 621.382 HAD b C.2Ruang Sirkulasi Perpustakaan PIP SemarangTersedia
P016930422N 621.382 HAD b C.3Ruang Sirkulasi Perpustakaan PIP SemarangTersedia
P016930423N 621.382 HAD b C.4Ruang Sirkulasi Perpustakaan PIP SemarangTersedia
P016931182N 621.382 HAD b C.5Nautika SirkulasiTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
621.382 HAD b
Penerbit Deepublish : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x+173 hlm. ; ilus. ; 17.5x25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786230207716
Klasifikasi
621.382
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this